Wednesday, 20 May 2015

Macam-macam Kalenjar, Hormon yang Dihasilkan dan Fungsinya

Posted by de Fairest at 5/20/2015 11:08:00 am
Kalenjar Hipofisis
Hormon
Fungsi
Hormon Tirotrofin
untuk mengatur kegiatan kalenjar tiroid
Hormon Kortikotrofin 
untuk mengatur sekresi kalenjar adrenalin
Hormon Gonadotrofin
untuk mengatur sekresi kalenjar kelamin
Hormon Pertumbuhan
untuk mengatur pertumbuhan tubuh
Hormon Vasopresin
untuk mengatur jumlah air yang dibuang oleh ginjal
Hormon Prolaktin
untuk merangsang produksi air susu
Hormon Oksitosin
untuk merangsang kontraksi rahim pada saat melahirkan


Kalenjar Tiroid
Hormon
Fungsi
Hormon Tiroksin
untuk mengatur kecepatan mengubah makanan menjadi panas dan energi di dalam sel
sangat penting untuk pertumbuhan yang normal dan untuk melancarkan kerja susunan saraf

Kalenjar Paratiroid
Hormon
Fungsi
Hormon Parathormon
untuk merangsang pengeluaran kalsium dari dalam tulang dan mengatur kadar kalsium dalam darah

Kalenjar Adrenalin
Hormon
Fungsi
Hormon Adrenalin
untuk mempercepat denyut jantung, memperlebar saluran udara dan mengubah glikogen menjadi glukosa
Hormon Kartison
suatu steroid yang berguna untuk melawan rasa tertekan dan goncangan jiwa
Hormon Aldosateron
untuk mengatur keseimbangan garam dan air dalam darah

Kalenjar Pankreas
Hormon
Fungsi
Hormon Insulin
untuk mengatur penggunaan glukosa dalam tubuh

Kalenjar Ovarium
Hormon
Fungsi
Hormon esterogen
untuk mengatur pertumbuhan ciri-ciri kelamin sekunder dan merangsang pematangan sel telur
Hormon Progesteron
untuk mempertebal dinding rahim untuk mempersiapkan terjadinya kehamilan dan merangsang pembentukan air susu

Kalenjar Testis
Hormon
Fungsi
Hormon tertosteron
untuk mengatur perkembangan proses ciri-ciri kelamin sekunder.



0 comments:

Post a Comment

 

de Biology Template by Ipietoon Blogger Template | Gift Idea